Hari/Tanggal: Selasa, 17 September 2019
Pembelajaran 2
Tujuan Pembelajaran:
¡ Melalui tanya jawab siswa mampu menyebutkan kosa kata yang berhubungan dengan siang hari dengan lafal dan ejaan yang tepat.
¡ Dengan menggunakan kartu-kartu huruf siswa mampu menyusun kata-kata yang berhubungan dengan siang hari dengan tepat.
Materi Pembelajaran: Bermain menyusun huruf menjadi kosa kata terkait kegiatan siang hari
MATERI
Ayo Berlatih
Setiap selasa pulang sekolah edo berlatih sepak bola
Hari ini dia berlatih cara menendang
Edo berlatih dengan sungguh-sungguh
Dia memperhatikan cara menendang bola
Selesai bermain Edo pulang ke rumah
Edo beristirahat di ruang keluarga
Sambil beristirahat Edo belajar membaca
Edo mengambil kartu-kartu huruf milikinya
Dia pun menyusunnya menjadi kata
Ayo bantu Edo menyusun huruf menjadi kata!
Huruf depan pada kata itu sudah ditentukan
S n i g a ...................
P n a l g u ..................
M n a a k ..................
T d r i u ..................
0 komentar:
Posting Komentar