Kamis, 12 Januari 2023

Tema 5 Subtema 2 Pembelajaran 4 dan 5

 


Hari/Tanggal        : Kamis, 12 Januari 2023

Tema                    : 5 ( Pengalamanku )

Subtema               : 2 ( Pengalaman Bersama Teman )

Pembelajaran        : 4 dan 5 

Alat Peraga           : Gambar

Kompetensi Dasar : Bahasa Indonesia, SBdP dan MTK.  



Tabik Pun 🙏

Good morning my lovely students. How are you this morning?

Hopely you are healthy and happiness. 😍

Alhmdulillah atas nikmat dan karunia Allah kita bisa jumpa kembali bersama ibu guru dan dapat menjalankan pembelajaran hari ini semoga berjalan lancar dan selalu dalam lindungan Allah swt amin

Tujuan Pembelajaran : 

  1. Peserta didik dapat memeragakan gerak anggota tubuh menirukan gerak tumbuhan dalam suatu tarian.

  2. Peserta didik dapat menemukan ungkapan permintaan maaf lisan dengan tepat.

  3. Peserta didik dapat mencermati syair lagu berisi ungkapan kasih sayang yang diperdengarkan dengan tujuan untuk kesenangan.

  4. Peserta didik dapat membaca dan melengkapi tabel nama bilangan 21 sampai dengan 40.

Materi Pembelajaran :

  • Pengalaman menirukan gerakan tumbuhan tersiram air hujan

  • Pengalaman menemukan ungkapan permintaan maaf

  • Pengalaman mengidentifikasi ungkapan sayang dalam syair lagu.

  • Pengalaman membaca dan menulis nama bilangan 21 sampai dengan 40.

Muatan Bahasa Indonesia 

Menanggapi Permintaan Maaf

Ayo perhatikan contoh kalimat permintaan maaf pada gambar dibawah ini :

Mengungkapkan Kekaguman melalui Lagu dan Puisi

Dalam syair lagu atau puisi sering terdapat ungkapan kekaguman. 

Perhatikan bait puisi berikut!

 

Muatan SBdP 

Menirukan Gerak Tumbuhan 

Gerak tumbuhan yang tertiup angin dapat ditiru menjadi tarian yang indah.

Sebelumnya, kalian sudah pernah memperagakan Gerakan tersebut.

Gerakan tumbuhan dalam air juga bisa menjadi Gerakan tari. 

Ayo, simak lebih lanjut!

Ayo Mengamati
Udin dan teman-teman sedang bernyanyi.
Bernyanyi adalah pengalaman yang
menyenangkan.
Apalagi jika dilakukan bersama teman.
Menyanyikan lagu gembira bersama teman
membuat suasana tambah riang.

 

Muatan Matematika 

Menguutkan Bilangan 21 sampai 40 

Tugas ! 
Hari ini ananda ada tugas di buku LALISBA, untuk halaman sudah bu guru tandai di buku masing2 peserta didik.
Tugas dikumpulkan hari Jumat, 13 Januari 2023.

Dokumentasi Kegiatan :





0 komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.
 

Risky Melina Sari Template by Ipietoon Cute Blog Design